Berita
MEMPERINGATI HARI KEMERDEKAAN YANG KE-79 WARGA KAJEN MEMERIAHKAN DENGAN UPACARA BENDERA DAN LOMBA-LOMBA BERSAMA MAHASISWA KKN…
- Aug 28, 2024
- KAJEN-MARGOYOSO
Bertepatan Hari Kemerdekaan Negara Republik Indonesia Warga kajen sangat antusias menyambut hari yang sangat spesial tersebut dengan mengadakan upacara bendera dan beberapa lomba,dengan di bantunya dari Mahasiswa KKN Universi… selengkapnya
PROGRAM KELAS IBU HAMIL BERSAMA MAHASISWA KKN UMK, PUSKESMAS DAN BIDAN DESA PADA TANGGAL 20 AGUSTUS 2024
- Aug 28, 2024
- KAJEN-MARGOYOSO
Kelas ibu hamil memiliki berbagai fungsi yang sangat penting untuk mendukung kesehatan ibu dan janin serta mempersiapkan proses persalinan. Berikut adalah beberapa fungsi utama kelas ibu hamil: Edukasi Kesehatan: Mem… selengkapnya
Database UMKM (Usaha Mikro Kecil Menengah)
- Oct 04, 2021
- Aem Al-Khajainy
UMKM UD. Tempe Ajaib Nama: Muba'in No. WA: 081325218937 Tahun Berdiri: 2011 Alamat: Desa Kajen, Margoyoso Pai Modal Awal: 30 jt / bulan Karyawan: 3 orang Media Sosial: Facebook dan Instragram 2. UMKM Pondok … selengkapnya
Program PKTD Perkuat Sinergitas Antar Masyarakat
- Sep 15, 2021
- Aem Al-Khajainy
Kajen – Padat Karya Tunai Desa (PKTD) merupakan program pemerintah berupa kegiatan pemberdayaan masyarakat desa yang mengutamakan pemanfaatan sumber daya, tenaga kerja, dan teknologi lokal untuk menambah pendapatan, mengurang… selengkapnya
Program Posyandu Lansia Berikan Layanan Kesehatan kepada Masyarakat
- Sep 10, 2021
- Aem Al-Khajainy
Kajen – Posyandu Lansia adalah Pos Pelayanan Terpadu untuk masyarakat usia lanjut yang merupakan fasilitas pelayanan kesehatan yang berada di desa-desa. Bertujuan untuk meningkatkan kesehatan masyarakat khususnya untuk usia l… selengkapnya
Kegiatan Posyandu Desa Kajen Dilaksanakan Secara Prokes
- Sep 09, 2021
- Aem Al-Khajainy
Kajen – Pos Pelayanan Terpadu (Posyandu) Desa kajen dilaksanakan dengan protokol kesehatan ketat. Kegiatan ini bertujuan untuk menurunkan angka kematian ibu dan bayi, serta meningkatkan gizi balita yang biasa dilaksanakan rut… selengkapnya
Pemdes Kajen Adakan Program Posbindu Kepada Masyarakat secara Gratis
- Sep 08, 2021
- Aem Al-Khajainy
Kajen – Pemerintah Desa Kajen mengadakan Program Pos Pembinaan Terpadu (POSBINDU) di Balai Desa Kajen, program ini bertujuan untuk meningkatkan peran masyarakat dalam pencegahan dan penemuan penyakit tidak menular masyarakat … selengkapnya
MONITORING TAHAPAN PILKADES
- Feb 19, 2021
- yusro
Kajen, 19 Februari 2021 Sekretariat Panitia Pilkades Desa Kajen dilaksanakan monitoring tahapan pilkades yang di hadiri tim kecamatan Margoyoso Bapak Sekcam dan Bapak Kasie Pemerintahan, dalam momen tersebut di manfaatkan Bap… selengkapnya
TATIB PILKADES
- Feb 13, 2021
- yusro
[googleapps domain="drive" dir="file/d/1jNjTNbmSlLB2yJi_KaNldV8B2aLbGQND/preview" query="" width="800" height="2480" /] selengkapnya
Sosialisasi Pilkades dan Pembentukan Panitia Pemilihan Kepala Desa
- Jan 31, 2021
- yusro
Kajen, 30 Januari 2021 Pemerintah Desa Kajen dan Badan Permusyawaratan Desa mengadakan Sosialisasi Pilkades Serentak Gelombang I Tahun 2021 di Pendopo Balai Desa Kajen yang di hadiri dari Unsur Kelembagaan Desa serta Tokoh Ma… selengkapnya